Dibuka Pendanaan Riset 100 Jt dari KEMDIKBUD

Anna

Rate this post

DESKRIPSI PROGRAM

Riset Keilmuan PT Akademik adalah hibah riset untuk dosen di PT akademik untuk mengakselarasi

pelaksanaan program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM).

SASARAN

Sasaran program riset-riset keilmuanPT Akademik adalah Dosen Tetap dilingkup koordinasi Direktorat

Jenderal Pendidikan yang memiliki NIDN atau NIDK

SKEMA PROGRAM

→ Hibah Riset Mandiri Dosen

→ Hibah Riset Kewirausahaan

→ Hibah Riset Desa

→ Hibah Riset Kegiatan Kemanusiaan

LUARAN

Luaran Wajib

Model/Rancangan, Publikasi Nasional terindex sinta, publikasi internasional submitted

Luaran Tambahan

Buku, Kekayaan Intelektual, video, publikasi media massa

PENDAHULUAN

PERSYARATAN DAN PROSES SELEKSI

→ Sesuai bidang ilmu yang ditekuni;

→ Harus melibatkan mahasiswa;

 → Harus memiliki Mitra ;

→ Riset Keilmuan PT Akademik yang  diusulkan mendapat persetujuan atau pengesahan dari Institusi Asal;

→ Riset bersifat original dan belum pernah dibiayai oleh lembaga/sumber dana lain

→ Harus memiliki target luaran

PERSYARATAN

Mengunggah proposal di laman: http://beasiswadosen.kemdikbud.go.id/risetkeilmuan

PROSES SELEKSI

Seleksi Administrasi

Seleksi Substansi

Pengumuman hasil seleksi : http://beasiswadosen.kemdikbud.go.id/risetkeilmuan

PENDANAAN DAN PENCAIRAN

Besaran pendanaan riset keilmuan PT Akademik setinggi-tingginya Rp. 100.000.000 (Seratus juta rupiah)

PELAKSANAAN PROGRAM

Jangka waktu pelaksanan riset keilmuan PT Akademik selama-lamanya 8 (delapan) bulan sejak penandatanganan kontrak kerja.

https://native-proofreading.com merupakan perusahaan rintisan spesialis pertama di Indonesia untuk translation dan proofreading publikasi ilmiah seperti jurnal, conference, thesis, disertation. Kami tidak mentranslate selain publikasi ilmiah. Untuk diskusi dan komunikasi add WA kami di 0852-9073-5358.

Jasa Proofreading Scopus
Artikel Menarik Wajib di Baca  Cara Menemukan Jurnal Yang Tepat Untuk paper: Menggunakan ElsevierJournalFinder, SpringerSuggester, JANE, JournalGuide

2 thoughts on “Dibuka Pendanaan Riset 100 Jt dari KEMDIKBUD”

Leave a Comment

WhatsApp chat